Karakteristik Letusan Gunung Api

Karakteristik Letusan Gunung Api - Gunung berapi adalah sebuah gunung yang memiliki kawah yang berisi magma dari dalam perut bumi.Gunung berapi yang aktif dapat sewaktu-waktu mengeluarkan magma yang terkandung di dalam perut bumi.Letusan tersebut dapat membawa dampak yang positif dan negatif.


Gunung berapi yang akan meletus dapat diketahui melalui beberapa tanda,antara lain sebagai berikut.

1. Mata air menjadi kering
2. Suhu di sekitar gunung mulai naik
3. Tumbuhan yang ada di sekitar gunung layu
4. Binatang yang ada di sekitar gunung berimigrasi
5. Sering mengeluarkan suara gemuruh,kadang diserta getaran (gempa)

Belum ada Komentar untuk "Karakteristik Letusan Gunung Api"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel